Laptop ringkas, ringan dengan penampilan trendi masih punya banyak sekali peminatnya. Apalagi kalau dikemas dalam desain yang kekinian dan performanya cukup memuaskan. Setidaknya untuk memenuhi kebutuhan menyelesaikan tugas-tugas sehari-hari para pengguna yang sibuk. Sebagai pemain utama di industri laptop di Indonesia, ASUS punya beragam pilihan produk yang bisa dimanfaatkan untuk berbagai keperluan. Dan untuk pengguna […]
Read MoreFujitsu, pemimpin global di kancah solusi bisnis berbasis teknologi informasi dan komunikasi, mengumumkan diselenggarakannya perhelatan Fujitsu Asia Conference hari ini di Jakarta, Indonesia, mengambil tema “Human Centric Innovation: Driving Digital Transformation.” Konferensi ini sekaligus menjadi ajang unjuk kepiawaian TIK Fujitsu dalam mendukung perusahaan maupun masyarakat secara umum dalam mewujudkan transformasi digital serta inisiatif-inisiatif digital mutakhir […]
Read MoreMengawali 2017, ASUS Indonesia menghadirkan update terhadap lini produk ultrabook convertible andalannya, yakni ZenBook Flip UX360UAK. Sesuai namanya, notebook ultra tipis dengan desain stylish dan premium yang bisa diputar hingga 360 derajat tersebut kini diperkuat oleh prosesor Intel Core Generasi ke-7 atau Kaby Lake. Seperti pendahulunya yakni ZenBook Flip UX360UA dan UX360CA yang menggunakan prosesor […]
Read MorePerhelatan Consumer Electronics Show (CES) 2017 yang bakal resmi berlangsung sepanjang 5-8 Januari 2017 di Las Vegas, Amerika Serikat, dimanfaatkan LG sebagai panggung untuk memperkenalkan sepuluh lini produk OLED TV terbarunya. Salah satu yang didapuk bakal mencuri perhatian besar dalam seri ini yaitu LG Signature OLED TV W. Pasalnya, menyertai keunggulan OLED TV ini dalam […]
Read MoreDalam acara tahunan Consumer Electronics Show (CES), Dell meluncurkan sejumlah inovasi pertama di dunia yang meredefinisi pengalaman komputasi. Seluruh portfolio PC Dell dilengkapi fitur Windows 10 dan prosesor Intel® Core™ generasi ke-7 yang membantu konsumen menikmati produktivitas dan kreativitas maksimal sembari menikmati pengalaman menonton dengan kualitas mendekati asli. Dell Canvas – Bekerja secepat berpikir Sesuatu […]
Read MoreAcer memperkenalkan jajaran produk terbarunya pertama kali untuk publik dan media pada Consumers Electronic Show (CES) 2017 di Las Vegas, Amerika Serikat, berlangsung pada 5 – 8 Januari 2017. Di antaranya dipamerkan serangkaian produk yang hadir dengan teknologi dan inovasi terdepan yakni jajaran notebook berperforma handal yakni seri Aspire V Nitro dan Aspire VX 15, […]
Read More